CakNun.com

Demokrasi La Roiba Fih

Judul: Demokrasi La Roiba Fih
Penerbit: Penerbit Buku Kompas
Tahun: 2009

Secara umum buku ini menjelaskan perspektif Cak Nun mengenai demokrasi. Sebagai sebuah sistem di mana rakyat diposisikan egaliter, Cak Nun menulis, “Demokrasi itu harga mati. Demokrasi itu kebenaran sejati. Demokrasi itu La Roiba Fih, tak ada keraguan padanya”. Pernyataan Cak Nun terhadap demokrasi di kumpulan tulisan ini bukan semata melegitimasi konsep demokrasi berdasarkan pandangan arus utama, melainkan juga penuh pernyataan gugatan, satire, bahkan paradoks praksisnya manakala diterapkan. Ia melanjutkan, “Demokrasi itu bak ‘perawan’ yang merdeka dan memerdekakan. Watak utama demokrasi adalah ‘mempersilahkan’. Tidak punya konsep menolak, menyingkirkan atau membuang….”

Buku Lainnya

Exit mobile version