CakNun.com

Syirik

Muhammad Nursamad Kamba
Waktu baca ± 1 menit

Syirik adalah mempersekutukan Tuhan dengan objek yang diyakini ketuhanannya, dan menjadikannya sebagai rival Tuhan dalam melawan nurani.

Karena itu, syirik bukan pada tataran keyakinan, melainkan pada perilaku dan sikap. Seseorang boleh saja meyakini kesaktian benda-benda atau objek-objek tertentu, misalnya makam para wali kekasih Tuhan, yang dipercayai dapat mengubah nasibnya sepanjang diselimuti oleh kepercayaan holistik kepada Tuhan.

Keberadaan benda-benda atau objek-objek tersebut tidak lebih dari sekadar menghantarkan kepada kedekatan dengan Tuhan.

Lainnya

Rival Tuhan

Rival Tuhan

Syirik dalam tataran perilaku ketika menjadikan rival Tuhan melawan nurani terlihat nyata pada inspirasi ...

Muhammad Nursamad Kamba
M.N. Kamba
Tiga Lapis Langit Doa

Tiga Lapis Langit Doa

Kenapa orang berdoa, karena tempat tinggalnya adalah di lapisan Langit Harapan. Manusia bisa naik sampai ke Langit Keyakinan, tetapi tidak bisa naik lagi sampai Langit Kepastian. Karena Langit Kepastian adalah wilayahnya Tuhan.

Emha Ainun Nadjib
Emha Ainun Nadjib