3199 Untuk Tuhanku, 1983 Emha Ainun Nadjib Terbit 05 Maret 2019 8:54 WIB Klik gambar untuk memperbesar. Tuhanku di sayup jalan yang tak berpenghabisan aku tak merindukan surga. di gurun panjang yang membanting dan menikam aku tak minta badai reda.