Kearifan dan Kenaifan
Setelah mengalami hari-hari Kesemberonoan dan Tahun- tahun kengawuran, besok bangsa Indonesia ditawari kenaifan.
Yakni ketidak-mampuan untuk membedakan antara kearifan dengan kekonyolan. Ketidak-pekaan untuk memilih antara kebijaksanaan dengan kebodohan. Atau ketidak-waspadaan untuk menemukan garis batas antara kedewasaan dengan kekalahan.
(Mbah Nun bersama Masyarakat Maiyah)